Sekarang ini perkembangan IT dalam kehidupan manusia sudah sangat penting. Seiring dengan perkembangan IT tersebut manusia banyak melakukan perkerjaannya di depan komputer maupun dengan mengunakan handphone.Handphone khususnya berkembang sangat pesat. Dahulu handphone mempunyai bentuk yang besar dan masih menngunakan antena untuk mendapatkan sinyal, tapi sekarang seperti yang kalian ketahui handphone memiliki bentuk yang beragam. Mulai dari bentuk candybar, slide, clamshell, dan yang terbaru adalah handphone jam tangan yang dikeluarkan oleh salah satu perusahan handphhone. Dibawah ini terdapat gambar bentuk-bentuk handphone sesuai perkembangannya:
handphone model dahulu |
Candybar |
Slide |
Clamshell |
Handphone jam tangan |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar